Our Jurney
Kisah Cinta
Setiap langkah membawa kenangan indah.
Awal Pertemuan
Pertemuan pertama kami disebuah cafe kecil di sudut kota, dimana sebuah kebetulan membawa kami pada pertemuan yang tak terlupakan. Tanpa berkomunikasi dan berkenalan, tak pernah menyangka bahwa pertemuan tersebut akan menjadi awal dari perjalanan panjang bersama.
Berkomitmen Bersama
Dari obrolan ringan hingga berbagi mimpi, cinta kami tumbuh seiring waktu. Setiap langkah dalam perjalanan kami telah membawa kami lebih dekat. Dukungan dari keluarga dan teman-teman membuat kami semakin yakin untuk melangkah ke jenjang yang lebih serius.
Melamar
Cinta tidak hanya tentang saling memandang, tetapi melihat bersama ke arah yang sama. Setelah empat bulan menjalin kisah, kami memutuskan untuk lamaran pada bulan November 2024.
Menikah
Kini, tibalah hari yang kami impikan. Pada bulan April 2025, kami memutuskan untuk mengikat janji suci dalam pernikahan. Waktu berlari begitu cepat, namun ini bukanlah akhir, melainkan awal dari perjalanan baru yang penuh harapan. Semoga cinta kami senantiasa menguatkan, dan kami mampu melewati setiap ujian yang menghadang.
Thank You
for reading our story