OuR
JourneY
AWAL BERTEMU
Kisah ini dimulai sejak September 2018 berawal dari pertemuan di dalam kelas perkuliahan yang kita berdua tempuh.
BERKOMITMEN BERSAMA
Seiring dengan berjalannya waktu, rasa pada hati kita berdua mulai tumbuh di dukung oleh pertemuan yang semakin sering dilakukan. Tepat pada Desember 2019 akhirnya kita memutuskan untuk berkomitmen. Hingga September 2024 kita sepakat mengambil keputusan menuju ke jenjang yang lebih serius.
LAMARAN
Pada tanggal tgl 27 Januari 2025 diadakan pertemuan keluarga kedua belah pihak dengan sekaligus menyampaikan niat baik kita berdua.
MENIKAH
Tanggal 27 April 2025 akhirnya kita memilih untuk menjadikan hari itu sebagai hari pernikahan kita yang telah didukung juga oleh pihak keluarga